"Allahu somad" -Allah tempat bergantung-
------------------------------------------------------------------
Terdengar gampang dan mudah diucapkan.. kenyataannya susah sekali dilaksanakan.
Sampaikan Muhammad yg lahir tanpa ayah, lalu masih kecil ibunya meninggal, diasuh kakeknya dan kakeknyapun meninggal, diasuh pamannya sampai menjadi nabi dan oleh Allah pun pamannya yg diandalkan mengurus masalah keamanan meninggal, berbarengan dgn khadijah yg diandalkan sebagai sumber keuangan.
Isra miraj, perintah solat, berkepemipinan, perapihan shaf. Allah bilang itulah solusimu untuk masalah keamanan, masalah ekonomi, dan semua masalah lainnya agar bergantung hanya kepada Allah, bukan kepada yg lain.
----------------------------------------------
jika suatu saat Allah mengambil tempat bergantungmu, org2 yg kamu sayangi (lagi), siapkah kamu?
pertanyaan retoris memang, tapi pelaksanaan jawabannya tidak semudah mengucapkannya
No comments:
Post a Comment